LPPM IAI Al-Hikmah Tuban Luncurkan Progam Hibah Riset Pengabdian kepada Masyarakat dan Insentif Publikasi Ilmiah bagi Dosen dan Mahasiswa

Institut Agama Islam Al-Hikmah Tuban terus berkomitmen menjadikan dosen yang ber-homebase  di IAI Al-Hikmah Tuban terus maju dalam penelitian dan pengabdian masyarakat. Usaha itu dilakukan melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat dengan diwujudkan melalui progam Hibah Riset Pengabdian kepada Masyarakat dan Insentif Publikasi Ilmiah baik untuk dosen maupun untuk mahasiswa. Semua itu dilaksanakan dalam […]

SRIKANDI OUTBOUND MENGADAKAN OUTBOUND BERSAMA MAHASISWA PIAUD IAI AL HIKMAH TUBAN

Outbound yang diadakan oleh club belajar Srikandi Outbound diikuti oleh 87 mahasiswa Pendidikan Islam Anak Usia Dini Fakultas Tarbiyah Institut Agama Islam Al Hikmah Tuban dari semester 2 sampai semester 8. Srikandi outbound merupakan salah satu club belajar dari progam studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini yang bergerak dalam bidang outbound bagi anak usia dini. […]

PSGA IAI Al Hikmah Tuban: Unit Responsif Gender

Dalam waktu dekat, tepatnya tanggal 03 April 2021 nanti, Unit Pusat Studi Gender dan Anak (PSGA) IAI Al Hikmah Tuban akan menyelenggarakan seminar dengan tema “Mitos Kecantikan dan Eksploitasi Perempuan”. Seminar ini diadakan sebagai wujud respon unit PSGA dalam menyikapi problem sosial terkait perempuan. Isu-isu kesenjangan dan ketimpangan antara laki-laki dan  perempuan serta bentuk ketidakadilan […]

Mahasiswa Fakultas Ekonomi & Bisnis Islam Hasilkan Buku “MAHASISWA MENULIS”

“Orang boleh pandai setinggi langit, tapi selama ia tidak menulis, ia akan hilang di dalam masyarakat dan dari sejarah. Menulis adalah bekerja untuk keabadian.” Begitu lah pesan yang disampaikan oleh Pramoedya Ananta Toer. Peningkatan kuantitas dan kualitas publikasi baik dosen maupun mahasiswa menjadi salah satu target Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam. Untuk mencapai target tersebut, khususnya mahasiswa […]

Koordinasi LPPM dengan Redaktur Jurnal; Menuju Tata Kelola Jurnal Ilmiah Berkualitas di IAI Al Hikmah Tuban

Dalam rangka meningkatkan kualitas jurnal ilmiah berkala yang terdapat di Institut Agama Islam Al-Hikmah Tuban, Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) IAI Al-Hikmah Tuban melakukan koordinasi dengan para pengelola dan redaktur jurnal ilmiah yang terdapat di IAI Al-Hikmah Tuban. Kegiatan koordinasi ini sebagai tindak lanjut dari diterbitkannya Surat Keputusan Rektor IAI Al Hikmah Tuban Nomor: […]